Friday, January 12, 2018

Cara Bermain Capsa Susun Bagi Pemula

Cara Bermain Capsa Susun Bagi Pemula - Anda tentu sering mendengar orang-orang mengatakan Capsa Susun atau Capsa Online namun anda tidak mengerti apa itu Capsa Susun. Capsa Susun adalah permainan kartu yang diharuskan menyusun kartu secara bertingkat. Permainan ini sangatlah populer karena seluruh kalangan bisa memainkan permainan ini.

Untuk memainkan permainan Capsa Susun ini tidak memerlukan pemain yang banyak, cukup dua hingga empat orang saja permainan ini sudah dapat dimulai. Permainan ini semakin seru untuk dimainkan karena permainan tersebut dapat dimainkan dengan uang asli sehingga membuat permainan semakin seru.

Namun kendala utama memainkan Capsa Susun secara offline alias bertatap muka adalah waktu. Karena semua orang memiliki waktu sibuknya masing-masing sehingga agak sulit untuk bermain Capsa Susun secara offline. Tetapi untuk saat ini pemain bisa bermain Capsa Susun dengan teman-temannya tanpa harus bertemu karena saat ini sudah ada permainan Capsa Susun Online.

Cara Bermain Capsa Susun Bagi Pemula

Cara Bermain Capsa Susun Bagi Pemula


Tetapi tidak semua orang langsung mengerti saat melihat permainan ini, maka dari itu penulis membuatkan artikel Cara Bermain Capsa Susun Bagi Pemula agar para pemula dapat mengetahui cara bermainnya.
  • Jalannya permainan


Setiap pemain yang bermain akan mendapatkan 13 kartu masing-masing. Setelah mendapatkan kartu pemain diwajibkan menyusun kartu secara bertingkat dengan format penyusunan 5-5-3. Dengan susunan kartu terkuat menjadi kartu yang paling bawah lalu kartu kedua terkuat berada di posisi tengah dan kartu ketiga terkuat menjadi kartu yang paling atas. ini merupakan cara bermain capsa susun.
  • Peringkat nilai kartu


Peringkat nilai kartu permainan Capsa Susun tidak berbeda dengan permainan Poker, namun yang membedakannnya adalah dalam permainan Capsa Susun ada kartu Dragon sementara dalam Poker tidak ada, berikut lebih jelasnya cara bermain capsa susun dan penilaiannya :
  1. High Card: Kartu secara acak tanpa ada kombinasi

  2. Pair: Kartu yang sama sebanyak dua kartu dengan tingkat yang sama

  3. Two Pair: Kartu yang sama sebanyak dua pasang kartu dengan tingkat yang sama

  4. Three of a Kind: Kartu yang sama sebanyak tiga kartu dengan tingkat yang sama

  5. Straight: Kartu yang berurutan sebanyak lima kartu

  6. Flush: Kartu yang memiliki gambar yang sama sebanyak lima kartu

  7. Full House: Kartu gabungan dari Pair dan Three of a Kind

  8. Four of a Kind: Kartu yang sama sebanyak empat kartu dengan tingkat yang sama

  9. Straight Flush: Kartu gabungan dari Straight dan Flush

  10. Royal Flush: Kartu gabungan dari Straight dan Flush, dimulai dari 10 J Q K A

  11. Dragon: Kartu lengkap sebanyak 13 kartu secara berurutan

  • Contoh penyusunan kartu yang baik dan salah


Contoh penyusunan kartu yang salah pada permainan capsa susun :

Atas: 5 5 J
Tengah: 7 7 10 10 8
Bawah: A A A K K

Kartu di atas dikatakan salah, mengapa ? Karena saat anda memiliki kartu Full House anda tidak memerlukan kartu pendukung yang besar, anda cukup memberikan kartu pendukung terkecil karena dalam Full House yang dihitung adalah nilai Three of a Kind bukan nilai Pair sehingga Pair yang tinggi dapat dipindahkan ke tempat lainnya.

Contoh penyusunan kartu yang benar:

Atas: K K J
Tengah: 7 7 10 10 8
Bawah: A A A 5 5

Semoga artikel yang ada ini dapat membantu anda mengenal cara bermain Capsa Susun.

No comments:

Post a Comment